Kiprah dan Karir Seorang Penulis
Di Indonesia sendiri sudah banyak penulis – penulis Indonesia yang berbakat. Contohnya saja Rahmania Arunita, seorang penulis novel Eifel I'm in Love. Dalam waktu yang singkat sudah menjadi best seller. Contoh lain Andrea Hiranata, seorang penulis yang buku Laskar Pelangi yang membahas motivasi dan ispirasi akan semangat hidup para anak - anak daerah yang ingin mengenyam pendidikan.
Sedangkan untuk penulis kelas dunia, ada JK. Rowling. Siapa yang tidak kenal dengan JK.Rowling, pengarang buku best seller “Harry Potter” ini saja sudah menikmati materi hasil menjadi seorang penulis. Stephenie Meyer, seorang penulis buku Twlight Saga berhasil membius pembaca dengan kisah romantis percintaan vampire dan manusia. Sudah saatnya kita membuka mata dan telinga bahwa pekerjaan seorang penulis itu adalah pekerjan yang menjanjikan dan berpenghasilan lebih.
- Penghasilan penulis di Indonesia saja sebagai pemula Rp 150- 250.000,-/artikel. Padahal waktu yang dibutuhkan hanya sekitar 2 jam- an/ artikel.
- Bagi mereka yang sudah mencapai tahapan yang lebih tinggi lagi dengan menulis buku, biasanya penghasilan dari sebuah buku sekitar Rp 5 - 7 juta/ buku.
- Penulis yang sudah sering sekali menulis, bukan mustahil akan sering diundang dalam memberikan workshop untuk apa yang diperoleh tentang apa yang ditulisnya.
- Penulis sering disetarakan dengan seorang ahli / pakar, apalagi jika telah menghasilkan banyak buku, biasanya semakin banyak buku yang dihasilkan semakin banyak juga intelektual seseorang tersebut dimata pembaca.
So tidak salah kan kalo profesi writer menjadi suatu pekerjaan yang berpotensi.
2 comments:
infonya bagus juga.. tapi ngelamarnya dimana bos kalo mao jadi penulis?
recruitment pt. g4s cash services
@Mansur di cibubur: klo mo jadi penulis bisa freelance atau ikut perusahaan di bidang surat kabar misal menulis di tabloid, di koran yang memuat tentang artikel-artikel juga bisa, jika mas ada karya tulisan yang bisa di jual bisa di promosikan di majalah-majalah atau tabloit dan koran sesuai dengan karya yang mas buat, semoga bisa membantu...
Posting Komentar
Silahkan jika ada pertanyaan dan beri tanggapan anda dengan berkomentar disini ...